News & Events
Information Security Series : Cyber Security Training – 2024
- 02/03/2021
- Posted by: admin
- Category: training

Deskripsi Kursus
Dalam pelatihan ini peserta akan diajak untuk menganalisa sebuah sistem dari subsistemnya yaitu manusia, organisasi, software dan data yang mengalir didalamnya. Subsistem ini saling berkaitan dan memiliki peran masing masing dalam mengamankan sistem secara keseluruhan. Karena itu perlu dipahami kerentanan setiap subsistem serta jenis serangan maupun cara pencegahannya. Dengan mengetahui karakteristik setiap subsistem ini diharapkan peserta akan dapat menerapkannya dalam merancang keamanan di organisasi masing masing.
Pokok Bahasan
- Data Security
- Software Security
- System Security
- Human Security
- Organizational Security
Instruktur
- Amril Syalim, M.Sc.
- Heri Kurniawan, M.Kom.
- Rizal Fathoni Aji, Ph.D.
- Setiadi Yazid, Ph.D.
Jadwal
Term I : 23 – 25 April 2024
Term II : 30 Juli – 1 Agustus 2024
Term III : 19 – 21 November 2024
Pendaftaran & Biaya
Pendaftaran dapat dilakukan secara online melalui tautan berikut ini :
Term I : https://s.id/Form-CyberSec1-24
Term II : https://s.id/Form-CyberSec2-24
Term III : https://s.id/Form-CyberSec3-24
Biaya : Rp. 5.450.000,- (tidak ada pajak)
Informasi :
Untuk informasi lebih lanjut, dapat menghubungi Sekretariat Program Training Pusilkom UI
d.a. Gedung Pusilkom UI
Jl. Salemba Raya No.4 Jakarta Pusat 10430
atau Gedung C Fasilkom UI, Depok lantai 2 Ruang 3210
Hp / WA : 0856 95305057
Email : training-pusilkom@cs.ui.ac.id, s.mutia@cs.ui.ac.id,rika@cs.ui.ac.id
Facebook : Pusilkom UI